SURABAYA | PROKOTA.COM – Siapa yang tidak tahu Umar Patek. Semua orang pasti tidak asing dengan sosok Umar Patek yang dikenal sebagai salah satu pelaku Bom Bali 2002 kala itu.
Namun itu dulu. Tapi kini Umar Patek telah memulai hidup barubaru. Yakni sebagai pengusaha kopi.
Setelah menjalani hukuman penjara selama lebih dari satu dekade, Umar Patek kini merilis merek kopi bernama “Kopi Ramu 1966” sebagai simbol transformasinya.
Seperti diketahui Umar Patek adalah mantan teroris yang pernah menjadi buron internasional.
Setelah dinyatakan bebas bersyarat pada Desember 2022, Umar Patek kini aktif dalam program deradikalisasi dan menyatakan kesetiaan pada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Usaha kopi yang ditekuni Umar Patek ini diberi nama “Kopi Ramu 1966”.
Kata “Ramu” diambil dari namanya, Umar.
Kata Ramu itu menggambarkan perubahan dari keahliannya dulu meramu bom dan kini jadi meramu kopi.
Resep kopi yang Umar Patek ciptakan merupakan warisan dari ibundanya.
Yakni dengan menggabungkan biji kopi dari Gunung Ijen dengan rempah-rempah khas Indonesia.
Adapun peluncuran merek kopi ini dilakukan pada awal Juni 2025 di Hedon Estate, Surabaya.
Dalam kesempatan dihadiri sejumlah tokoh penting.
Termasuk mantan Kepala Densus 88 Antiteror Polri, Komjen Pol. Marthinus Hukom, Mantan Menteri BUMN, Dahlan Iskan, Owner Hedon Estate Surabaya, drg. David Andreasmito, Ketua ProJo Malang Ahmad Ghufron, Ketua Srikandi MPC PP Kota Malang, Kiky.
Produk “Kopi Ramu 1966” kini dikembangkan di Surabaya, Jawa Timur.
Umar bekerja sama dengan drg. David Andreasmito yang merupakan seorang pengusaha asal Surabaya untuk mendirikan bisnis ini.
Transformasi Umar adalah bagian dari upayanya untuk menebus masa lalu dan memberikan kontribusi positif kepada masyarakat.
Umar berharap bisnis kopi ini dapat menjadi sarana untuk menunjukkan perubahan dirinya kepada publik.
Kopi Ramu 1966 sendiri menawarkan berbagai varian seperti robusta, arabika dan kopi rempah yang dipercaya memiliki manfaat kesehatan.
Dengan usahanya ini, Umar Patek berupaya membuka lembaran baru.
Meski jalan menuju penerimaan publik masih panjang, “Kopi Ramu 1966” menjadi simbol perubahan dan harapan untuk masa depan yang lebih baik.
“Setiap orang pasti punya masa lalu. Kini saya pengen berubah. Tentu menjadi pribadi yang lebih baik dan bisa memberikan banyak manfaat kepada masyarakat,” ujar Umar Patek kepada awak media tagarindonesia.com. (juna/ahmad ghufron)
MALANG | PROKOTA.COM – Gemerlap ajang Award Trend Summit 2025 yang digelar megah di The
MALANG | PROKOTA.COM – Desakan anggota DPRD Kabupaten Malang kepada Pemkab Malang untuk menyegel tempat
MALANG | PROKOTA.COM — Politeknik Negeri Malang (Polinema) kembali mencatatkan sejarah emas dengan mengukuhkan lima
MALANG | PROKOTA.COM – Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat menerima penghargaan bergengsi di ajang Indonesia
MALANG | PROKOTA.COM — Data terkait dengan adanya dugaan ijon proyek di lingkup Pemerintah Kabupaten
JAKARTA | PROKOTA.COM – Ketua Umum PDIP yang juga Presiden kelima Indonesia Megawati Soekarnoputri tidak
SURABAYA | PROKOTA.COM – Sri Untari Bisowarno, Sekretaris DPD PDI Perjuangan Jatim, mengungkapkan bahwa Nuzulul
PROKOTA.COM – Kiriman kotak berisi kepala babi di Kantor Tempo merupakan upaya teror yang ditujukan
MALANG | PROKOTA.COM – Ketua DPRD Kota Malang, Amithya Ratnanggani Sirraduhita, menerima audiensi dari PC
MALANG | PROKOTA.COM – Aksi sosial penanaman pohon menandai momentum perayaan Ulang Tahun PDIP ke
MALANG | PROKOTA.COM – Ketua Umum Partai PDP-Perjuangan, Megawati Soekarno Putri telah memberikan instruksi kepada
MALANG | PROKOTA.COM – Amithya Ratnanggani Sirraduhita, SS., Ketua DPRD Kota Malang Dapil (daerah pemilihan)
JAKARTA | PROKOTA.COM – H. Sanusi dan Hj. Lathifah, Bupati dan Wakil Bupati Malang periode
MALANG l PROKOTA.COM – Alfamart semakin peduli terhadap keberadaan balita stunting. Terbaru Alfamart meluncurkan program
MALANG | PROKOTA.COM – Pemerintah Kota Malang kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat sektor usaha mikro,
MALANG | PROKOTA.COM – Pemerintah Kota Malang terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pelaku Usaha Mikro,
MALANG | PROKOTA.COM – Grand Mercure Malang Mirama menggelar Trunk Show Ramadhan in Fashion dengan
MALANG | PROKOTA.COM – Menyambut bulan suci ramadhan 1446 H/2025 Brawijaya Multi Usaha (BMU) melalui
MALANG|PROKOTA.COM – PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi meluncurkan Kereta Api (KA) Ijen Ekspres dengan
BATU | PROKOTA.COM – Jabatan Direktur Perumda Among Tirto dibawah kepemimpinan Edy Sunaedi resmi berakhir
PASURUAN | PROKOTA.COM -Memperingati Hari Gizi Nasional, Alfamart menggelar posyandu di lereng Gunung Bromo. Tepatnya
MALANG| PROKOTA.COM – Alfamart Jalan Mahakam Kota Malang resmi beroperasi. Sebagai wujud rasa syukur atas grand
MALANG | PROKOTA.COM – Jelang perhelatan akbar Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jawa Timur 2025
MALANG | PROKOTA.COM – Target tinggi dipasang tim manajemen sepak bola putra Kota Malang diajang
MALANG | PROKOTA.COM – Cabang olahraga Hapkido menjadi pembuka gemilang gelaran Pekan Olahraga Provinsi (Porprov)
MALANG | PROKOTA.COM – Kabupaten Malang terus berbenah menyambut gelaran Pekan Olahraga Provinsi Jatim. Salah
MALANG | PROKOTA.COM – Pecah dan meriah. Itulah gambaran acara nonton bareng (nobar) timnas Indonesia
MALANG | PROKOTA.COM – Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat, meninjau langsung persiapan atlet basket Kota
MALANG | PROKOTA.COM – Kepedulian tinggi ditunjukkan Polresta Malang Kota dalam mencetak bibit unggul olahraga
MALANG | PROKOTA.COM – Laga pamungkas Arema FC Vs Semen Padang di Stadion Kanjuruhan yang
MALANG | PROKOTA.COM – Dua anggota komisi IV DPRD Kabupaten Malang memiliki kepedulian tinggi terhadap