MALANG | PROKOTA.COM – Pasca terjadinya kebakaran di pasar Comboran Barat, Pj Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan langsung melakukan sidak.
Hal ini dilakukan Iwan Kurniawan untuk mengetahui kondisi di lapangan.
Baik terkait proses evakuasi dan penanganan kebakaran di Pasar Comboran.
Dalam kesempatan itu, Iwan didampingi Sekda Kota Malang, Kasatpol PP Kota Malang dan Kalaksa BPBD Kota Malang.
Ditemui di lokasi, Iwan mengaku turut prihatin atas kebakaran yang terjadi di pasar Comboran ini.
Dari kejadian ini, Iwan berharap bisa menjadi pembelajaran dan evaluasi bersama khususnya ketersediaan dan fungsi sarana prasarana yang ada di Pasar.
Iwan mengapresiasi kinerja petugas yang bergerak cepat menangani kejadian kebakaran ini sehingga api tidak meluas sehingga tidak menyebabkan kebakaran yang lebih besar.
Usai kejadian ini kata Iwan, pihaknya segera melakukan pertemuan yang melibatkan para pemangku kepentingan untuk membahas penanganan pasca terjadinya kebakaran pasar Comboran ini.
“Saat ini saya berada di Pasar Comboran dan saya merasa sedih dengan kejadian ini. Tadi saya lihat memang perlu ada perhatian khusus yang perlu didiskusikan terkait bagaimana fungsi pasar yang perlu ditata kembali sebagaimana mestinya,” ucap Iwan Kurniawan dilansir dari rilis Bagian Prokompim Setda Kota Malang.
Seperti diberitakan, Pasar Comboran Kota Malang terbakar pada Jumat 13 September malam.
Api mulai berkobar sejak sore sekitar pukul 17.30 WIB di lantai dua pasar tradisional itu.
Petugas damkar langsung bergerak cepat menguapkan api dibantu Satpol PP, BPBD, TNI/Polri serta relawan.
Lebih kurang 60 petugas gabungan dan 4 unit mobil damkar diterjunkan menangani kebakaran ini, mobil ambulans juga disiagakan.
Tepat 3,5 jam api yang menambah gedung lantai 3 pasar Comboran berhasil dipadamkan, beruntungnya tidak ada korban jiwa dalam kejadian kebakaran ini, sementara kerugian materiil tidak dapat terelakkan lagi.
Sampai berita ini ditulis, penyebab kebakaran masih belum diketahui. Tim Inafis dan Forensik Polresta Malang Kota masih mengidentifikasi penyebab terjadinya kebakaran.
Iwan mengapresiasi dan berterima kasih kepada tim khususnya Damkar, Satpol PP, BPBD, TNI/Polri, serta relawan yang berkolaborasi mengatasi kebakaran ini.
“Pasca kebakaran ini, nanti kita akan bertemu dengan semua pemangku kepentingan termasuk paguyuban pedagang, nanti kita berdiskusikan bersama agar kejadian ini tidak terulang,sambung Iwan,” beber mantan Pj Bupati Lebak Banten ini.
Sementara itu, Sekda Kota Malang Erik Setyo Santoso menambahkan sebagai fokus awal penanganan kebakaran, sambil akan melakukan sterilisasi untuk mendukung kelancaran proses pemahaman kejadian.
Nantinya terkait dengan pemulihan pasca kebakaran, terhenti akan dilakukan identifikasi melalui tim teknis dari Pemkot Malang.
“Sementara yang menjadi fokus awal kita adalah mempercepat proses pemadaman dan mengetahui penyebab kebakaran. Setelah itu kita akan melakukan langkah-langkah taktis, kita akan menurunkan tim teknis untuk menghitung kerugian, pemulihan dan perbaikan pasar,” tandas mantan Kepala DKP ini. (gus)
EDITOR : Sam Agus
MALANG | PROKOTA.COM – Tim PDIP Kota Malang bakal melaporkan terjadinya pengrusakan Alat Peraga Kampanye
MALANG | PROKOTA.COM – Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang dari PDIP
MALANG | PROKOTA.COM – Skema kota cerdas atau smart city telah disiapkan Calon Wali Kota
MALANG | PROKOTA.COM – Jelang peringatan puncak HUT Pemuda Pancasila ke 65, Majelis Pimpinan Cabang
MALANG | PROKOTA.COM – Tim PDIP Kota Malang bakal melaporkan terjadinya pengrusakan Alat Peraga Kampanye
MALANG | PROKOTA.COM – Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang dari PDIP
MALANG | PROKOTA.COM – Skema kota cerdas atau smart city telah disiapkan Calon Wali Kota
MALANG | PROKOTA.COM – Upaya memenangkan pasangan Calon Wali Kota dan Calon Wakil Wali Kota
MALANG | PROKOTA.COM – Sam Heri Cahyono (HC)– Ganis Rumpoko meluncurkan progam unggulan yaitu program
MALANG | PROKOTA.COM – Musim kampanye dimanfaatkan betul oleh Calon Wakil Wali Kota Malang nomor
MALANG | PROKOTA.COM – Calon Bupati Malang nomer urut 2 H. Gunawan terus disudutkan terlibat
MALANG | PROKOTA.COM – Calon Wali Kota Malang nomer urut 3 Abah Anton terus bergerak
MALANG | PROKOTA.COM – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang Abah nomor
MALANG |PROKOTA.COM -Sebagai perusahaan ritel terkemuka di Indonesia, Alfamart ingin terus berkontribusi bagi masyarakat. Salah
MALANG|PROKOTA.COM – Seiring berjalannya waktu, Persada Hospital terus berkomitmen untuk memberikan layanan prima bagi para
KEDIRI|PROKOTA.COM – Impian warga Kediri untuk memiliki Bandara Internasional akhirnya kesampaian. Sebab Bandara Internasional Dhoho
MALANG|PROKOTA.COM – Meski memasuki masa transisi lantaran terjadi pergantian pimpinan di Perumda Tugu Tirta, pihak
MALANG|PROKOTA.COM – Kepedulian sosial tinggi ditunjukkan jajaran Malang Town Square (Matos) bersama dengan Komunitas Malang
MALANG|PROKOTA.COM -Luar biasa tahun ini meski sebagai salah satu kewajiban dari pelaku usaha Koperasi, maka
MALANG|PROKOTA.COM – Dalam rangka meningkatkan efektivitas layanan dan keterlibatan wajib pajak pada layanan perpajakan, Direktorat
MALANG|PROKOTA.COM – Momentum peringatan Hari IBU yang diperingati tanggal 22 Desember 2023 ikut dimeriahkan jajaran
MALANGlPROKOTA.COM – Tak henti-hentinya Alfamart mengapresiasi perjuangan para veteran. Sebab berkat perjuangan para veteran negara
PASURUAN | PROKOTA.COM – Menandai pergantian tampuk pimpinan di Divif 2 Kostrad, digelar Farewell Pangdivif
JAKARTA | PROKOTA.COM – Kontroversial. Itulah gambaran hasil pertandingan Timnas Indonesia versus Bahrain dalam lanjutan
MALANG | PROKOTA.COM – Besarnya pengajuan anggaran sebagai tuan rumah Porprov Jatim 2025 menjadi sorotan
MALANG | PROKOTA.COM – Tim sepakbola Porprov Kota Malang semakin serius menatap gelaran Porprov 2025.
BLITAR|PROKOTA.COM – Arema FC gagal meraih poin penuh di laga kandang perdananya dalam Liga 1
MALANG|PROKOTA.COM – Pj Wali Kota Malang DR. Ir. Wahyu Hidayat MM bersama ribuan Aremania ikut
SOLO|PROKOTA.COM – Arema FC memastikan diri sebagai juara Piala Presiden 2024. Kepastian ini setelah tim
MALANG|PROKOTA.COM – Tim seleksi atlet PORPROV Sepakbola putra Askot PSSI Kota Malang akhirnya berhasil menjaring
MALANG|PROKOTA.COM – Target tinggi dipasang Askot PSSI Kota Malang diajang PORPROV 2025 mendatang. Target itu